Senin, 30 September 2013

SISTEM KOMPUTER


A.      Pengertian
1.       Sistem merupakan kumpulan elemen ( hardware, software dan brainware ) yang saling berhubungan, membentuk satu kesatuan dan melaksanakan suatu tujuan pokok sistem.

2.       Sistem Komputer merupakan satu gabungan perisian dan perkakasan komputer yang memproses data secara bermakna. Sebagai contoh, komputer peribadi atau PC merupakan satu sistem komputer yang mudah.

B.      Tujuan pokok
Tujuan pokok sistem computer adalah menerima dan mengolah data untuk menghasilkan informasi.

C.      Hubungan antara elemen sistem computer
Hubungan antara elemen sistem computer yaitu melakukan tujuan yang sama.

D.      Kumpulan Elemen
1.       Hardware ( Perangkat Keras )
Perangkat keras komputer adalah semua bagian fisik komputer, dan dibedakan dengan data yang berada di dalamnya atau yang beroperasi di dalamnya.
Di bawah ini merupakan komponen standar atau yang umum digunakan :
a.     Input, contohnya : keyboard, alat penunjuk ( mouse dan trackball ), joystick, gamepad, scranner gambar, webcam dan tablet grafis.
b.     Output, contohnya : printer, speaker dan monitor.
c.      Jaringan atau Networking, contohnya : modem dan kartu network.
Komponen dasar computer :
ü  Piranti Masukan ( Input Device )
adalah semua periferal (perangkat keras komputer) yang digunakan untuk memberikan data dan sinyal kendali untuk suatu sistem pemrosesan informasi, misalnya komputer. Peranti masukan dapat dikelompokkan berdasarkan beberapa hal:
(1) cara masukan, misalnya melalui gerak mekanis atauaudio
(2) masukan diskret (tekanan tombol) atau kontinu (posisi tetikus)
(3) derajat kebebasan gerakan, misalnya dua dimensi pada tetikus standar dan tiga dimensi pada navigator untuk aplikasi CAD.

Jenis peranti masukan utama antara lain adalah papan ketik, peranti penunjuk  ( tablet grafis, tongkat ria, pena cahaya, tetikus, bantalan sentuh, layar sentuh, bola jejak ) , pemindai, perangkat masukan video (kamera, dll.), serta perangkat masukan audio (mikrofon, dll.).


ü  Piranti Keluaran ( Output Device )
Peranti keluaran (bahasa Inggris: output device) adalah peranti yang dapat menampilkan hasil pengolahan, hasil pemasukan data atau perintah pada komputer. Berdasarkan hasil keluarannya peranti keluaran dapat digolongkan menjadi:
1.        Softcopy
2.        Hardcopy
ü  Piranti Pengolahan ( Output Device )
ü  Storage ( Internal dan Eksternal )
ü  Peripheral ( Unit Tambahan )
Contoh : Power Suplay

2.      Software (Perangkat Lunak )
Perangkat lunak adalah istilah umum untuk data yang diformat dan disimpan secara digital, termasuk program komputer, dokumentasinya, dan berbagai informasi yang bisa dibaca dan ditulis oleh komputer.
Di bawah ini ada beberapa contoh macam perangkat lunak, yaitu:
·       Sistem operasi (operating system) misalnya Ubuntu.
·       Perkakas pengembangan perangkat lunak (software development tool) seperti Kompilator untuk bahasa pemrograman tingkat tinggi seperti Pascal dan bahasa pemrograman tingkat rendah yaitu bahasa rakitan.
·       Pengendali perangkat keras (device driver) yaitu penghubung antara perangkat perangkat keras pembantu dan komputer adalah software yang banyak dipakai di swalayan dan juga sekolah, yaitu penggunaan barcode scanner pada aplikasi database lainnya.[4]
·       Perangkat lunak menetap (firmware) seperti yang dipasang dalam jam tangan digital dan pengendali jarak jauh.
·       Perangkat lunak bebas (free 'libre' software) dan Perangkat lunak sumber terbuka (open source software)
·       Perangkat lunak gratis (freeware)
·       Perangkat lunak uji coba (shareware / 'trialware)
·       Perangkat lunak perusak (malware)
3.      Brainware
Syarat menjadi elemen brainware :
a.       Sehat akal
b.      Tidak terganggu jiwanya
c.       Dalam keadaan sadar
d.      Mampu mengoperasikan elemen lainnya

E.     Penggolongan Komputer
Penggolongan computer menurut beberapa sudut pandang, yaitu :
1.                  Berdasarkan data yang di olah
a.                  Komputer Analog
adalah istilah yang digunakan untuk data yang sifatnya continue dan bukan data yang berbentuk angka tetepi dalam bentuk fisik.
  contoh :   arus listrik atau temperatur.
Keuntungan dari Komputer analog ini adalah mampu menerima data dalam bentuk fisik dan mampu mengukur data tanpa harus di konfersikan sehingga prosesnya lebih cepat.

b.                   Komputer Hybrid
 adalah kombinasi antara komputer analog dan komputer digital data yang di terima dalam bentuk angka, huruf, grafik, dan inputnya dalam bentuk fisik.


e.                  komputer digital
adalah data yang di terima pada komputer digital dalam bentuk angkah atau huruf.
  Keunggulan dari komputer digital :
     - memproses data lebih cepat di bandingkan dengan komputer analog.
     - dapat menyimpan data selama masih di butuhkan oleh proses.
     - dapat melakukan operasi logika.
     - data yang telah dimasukkandapat di koreksi atau di hapus.
     - output dari komputer digital dapat berupa angka, huruf, grafik, maupun gambar.

            2.        Berdasarkan penggunaan
1.      Special purpose computer ( umumnya komputer analog )
2.      General purpose computer ( umumnya computer digital )

2.      Berdasarkan ukuran
1.      Micro computer
2.      Mini computer                 PC ( Personal Computer )
3.      Small computer
4.      Medium computer
5.      Large computer               Gabungan dari beberapa PC
6.      Super computer

3.      Berdasarkan generasi

Tidak ada komentar:

Posting Komentar